Banyak organisasi gagal bukan di tahap eksekusi, tapi di tahap pemilihan proyek. Tanpa fondasi yang tepat, proyek Lean Six Sigma berisiko berjalan setengah hati, tidak relevan dengan strategi, atau bahkan gagal total.
Melalui program ini, Anda akan mempelajari 5 Right Approach: bagaimana memastikan proyek yang dipilih tepat sasaran, selaras dengan tujuan organisasi, berdampak signifikan, realistis secara waktu, memiliki tim yang tepat, dan metrik keberhasilan yang jelas. Dengan seleksi yang benar, eksekusi proyek tidak hanya lebih mudah, tetapi juga memberi hasil nyata bagi bisnis dan ROI yang terukur.